Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) Universitas Brawijaya (UB) Tahun Anggaran 2024 oleh Program Studi Ilmu Kelautan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan UB menghadirkan dua pakar internasional untuk mengisi kegiatan Visiting Lecturer. Kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan untuk meningkatkan kompetensi keilmuan melalui kolaborasi internasional yang dilakukan selama 2 hari pada tanggal 20 – 21 Mei…
Read more